Polsek Gebang Polresta Cirebon GO TO SCHOOL di SMK Yasmi Gebang .

    Polsek Gebang Polresta Cirebon GO TO SCHOOL di SMK Yasmi Gebang .
    KAB. CIREBON -  Senin tanggal 20 Januari 2025 pukul 07.30 wib s.d selesai, Polsek Gebang melaksanakan kegiatan sosialisasi Go To School di SMK Yasmi termasuk Desa Melakasari Kec. Gebang Kab. Cirebon. Hadir dalam giat tersebut Kapolsek Gebang AKP. Wawan Hermawan, S.H diwakilkan, Kanit Reskrim Polsek Gebang IPDA. Solby Rohman, S.H, Ps Kanit Intel Aipda. Suherman, S.H kepala sekolah SMK YASMI Muhammad Dodi.S.Pd, Kesiswaan Andi.Spd.Dalam Giat tersebut Kanit Reskrim Polsek Gebang IPDA. SOLBI ROHMAN, S.H. menyampaikan sosialisasi kewajiban dan tanggungjawab siswa/ pelajar di lingkungan sekolah, diantaranya: Tidak melakukan hal hal yang melanggar hukum atau bullying sesama siswa.Bagi siswa-siswi yang belum berusia 17 tahun untuk tidak mengendarai kendaraan R2 atau R4 baik menuju ke sekolah atau ke jalan raya umum.tidak mengkonsumsi obat obatan terlarang atau NARKOBA . tidak ada kekerasan sesama pelajar dengan pelajar lain baik di tempat belajar sekolah.Tidak terlibat dalam tawuran antar sekolah.dengan maraknya gank konten diharapkan siswa siswi tidak termasuk kedalam kelompok tersebut. Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, S.I.K, S.H, M.H melalui Kapolsek Gebang Akp. Wawan Hermawan, S.H menjelaskan Bahwa kegiatan tersebut dilaksanakan bertujuan memberikan pemahaman kepada para pelajar agar tertib hukum dalam bermasyarakat.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Police goes to School Menjadi Pembina UPACARA...

    Artikel Berikutnya

    Untuk mencegah kemacetan dan tawuran pelajar,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri Ungkap Tiga Kasus Besar Judi Online: Sita Aset Rp61 Miliar, Ungkap Sindikat Internasional
    Polri Resmi Launching Desk Ketenagakerjaan untuk Selesaikan Sengketa Tenaga Kerja
    Kapolri Resmikan Desk Ketenagakerjaan Demi Beri Jaminan Perlindungan Kaum Buruh
    Jalin Silaturahmi, Babinsa Mapurujaya Komsos Dengan Warga

    Ikuti Kami